Terkadang meski kita kurang suka dengan hal yang berbau horror, tapi main game horror bisa jadi sangat seru namun mengagetkan, makanya kamu harus menggunakan tips bermain game horror berikut ini.  Sensasi mengagetkan yang diberikan game horro memang suka membuat fokus kita hilang sesaat. Tidak heran banyak yang tidak berhasil menyelesaikan sebuah level dalam game horror karena keburu takut dengan karakter hantunya. Nah, meskipun kamu pemberani yang namanya kaget saat karakter hantunya muncul tentu merupakan hal biasa. Tapi kalau kagetnya keterusan pastinya kita tidak akan bisa menyelesaikan gamenya. Makanya kita butuh tips untuk bisa memainkan game horror.

Langsung saja kita ke tips yang pertama yaitu nyalakan lampu saat main game atau main gamenya saat siang hari. Apalagi jika kamu adalah penakut, tentu kegelapan hanya akan menambah rasa takut. Tips yang kedua adalah dengan membuat kecerahan layar maksimum atau sangat terang. Selain untuk bisa melihat lebih jelas saat karakter hantu muncul, layar yang terang juga akan mengurangi kaget kamu saat tiba-tiba si hantu muncul. Karena sudah biasa kalau game horror pasti tampilannya gelap dan remang-remang. Tips selanjutnya adalah selalu bersikap waspada saat berjalan di koridor. Biasanya karakter hantu/monster suka muncul di lorong panjang, jadi kamu harus selalu waspada. Jika kamu bertemu monster atau hantunya segera lari, karena biasanya kamu akan kalah jika berhasil ditangkap oleh si monster atau hantu. Tips berikutnya yaitu matikan audio dari game atau kecilkan volumenya. Suara pendukung game horror juga biasanya menjadi hal yang mengagetkan. Lari memang hal terbaik, namun terkadanga saat kita ketakutan laripun akan menabrak dan sulita menemukan jalan keluar. Jika kamu mengalami hal tersebut, mungkin tidak salahnya jika kamu sekali-kali tertangkap si hantu agar belajar bagaimana caranya meloloskan diri.

Kalau itu tips main game horror, beda lagi kalau kamu suka main moba, maka kamu harus cek website aman main game slot online untuk info dan tips lengkapnya.

Baca Juga :  Tata Cara Bermain Game Xbox Di Windows 8.1